Selasa, 18 Mei 2021 dilaksanakan kegiatan posyandu balita bulan Mei di desa Criwik tepatnya di masing masing pos posyandu.
Seperti biasa para balita ditimbang kemudian di tulis hasil penimbangan di buku KMS, setelah selesai penimbangan mereka diberi makanan tambahan satu per satu.