Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.  

Profil Desa

sitifatimah | 30 Juli 2013 00:46:44 | 8.310 Kali

 
Secara umum kondisi Desa Criwik baik secara demografi geografi dapat digambarkan sebagai berikut :
 
Desa Criwik merupakan salah satu desa di wilayah Kecamatan Pancur Kabupaten Rembang yang memiliki wilayah seluas 73,310 Ha yang terdiri dari :
> tanah sawah irigasi teknis       : 0 Ha
> tanah sawah irigasi 1/2 teknis : 0 Ha
> tanah sawah tadah hujan        : 0,545 Ha
> tanah tegalan / ladang            : 53,525 Ha
> tanah pemukiman                   : 15.890 Ha
 
Batas batas wilayah Desa Criwik :
> sebelah utara     : Desa Sendangcoyo Lasem
> sebelah timur     : Hutan Lindung Milik Negara
> sebelah selatan : Desa Banyuurip
> sebelah barat    : Desa Warugunung
 
Potografri dengan bentang wilayah berombak berada pada ketinggian 50 meter di atas permukaan laut. Ini menyatakan kondisi wilayah desa termasuk dalam kategori dataran tinggi.
 
> curah hujan            : rata rata 1,935 mm/tahun
> jumlah bulan hujan : 4-5 bulan
> suhu rata rata         : 33C
 
Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Peta Desa

Kategori

Aparatur Desa

Back Next

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung