Artikel
Musdes Penetapan APBDes Perubahan Tahun 2024
08 Oktober 2024 12:24:53
sitifatimah
97 Kali Dibaca
Berita Desa
Selasa, 8 Oktober 2024 dilaksanakan kegiatan Musdes Penetapan APBDes Perubahan Tahun 2024 Desa Criwik di Balai Desa Criwik pada pukulm 09.00 WIB sampai selesai. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolsek Pancur, Danramil Pancur, Camat Pancur, PD PLD, dan lembaga-lembaga desa Criwik beserta tokoh masyarakat.
Kegiatan diawali dengan pembukaan, menyanyikan Lagu Indonesia Raya, kemudian pembacaan do'a . Dilanjutkan dengan sambutan sambutan. APBDes Perubahan tahun 2024 Desa Criwik disampaikan oleh bendahara Desa, kemudian setujui oleh peserta yang hadir dan ditetapkan oleh Kepala Desa Criwik.